Nama-Nama Artis Dangdut Indonesia Terpopuler


Dangdut merupakan salah satu dari genre seni musik populer tradisional Indonesia yang khususnya memiliki unsur-unsur Hindustani (India), Melayu, dan Arab. Dangdut bercirikan dentuman tabla (alat musik perkusi India) dan gendang. Dangdut juga sangat dipengaruhi dari lagu-lagu musik India klasik dan Bollywood.

Sejarahnya, dangdut dipengaruhi musik India melalui film Bollywood oleh Ellya Khadam dengan lagu "Boneka India", dan terakhir lahir sebagai Dangdut tahun 1968 dengan tokoh utama Rhoma Irama. Dalam evolusi menuju bentuk kontemporer, sekarang masuk pengaruh unsur-unsur musik India (terutama dari penggunaan tabla) dan Arab (pada cengkok dan harmonisasi). Perubahan arus politik Indonesia pada akhir tahun 1960-an membuka masuknya pengaruh musik barat yang kuat dengan masuknya penggunaan gitar listrik dan juga bentuk pemasarannya. Sejak tahun 1970-an dangdut boleh dikatakan telah matang dalam bentuknya yang kontemporer. Sebagai musik populer, dangdut sangat terbuka terhadap pengaruh bentuk musik lain, mulai dari keroncong, langgam, degung, gambus, rock, pop, bahkan house music.

Pengaruh India juga sangat kuat didalam genre musik dangdut ini, melainkan dari gaya harmoni dan instrumen, juga dipopulerkan dengan lagu-lagu dangdut klasik yang bertema India yang dinyanyikan oleh penyanyi-penyanyi dangdut populer seperti Rhoma Irama dengan lagunya yang berjudul "Terajana", Mansyur S dengan lagunya yang berjudul "Khana", Ellya Khadam dengan lagu "Boneka India", dll. [https://id.wikipedia.org/wiki/Dangdut]


M. Mashabi
Said Effendi
Ellya Agus (Ellya Khadam)
Juhana Sattar
Munief Bahasuan
A. Haris (pencipta)
M. Hasnah Thahar
Husein Bawafie
A. Kadir
Amir Hamzah
P. Ramlee
S. Achmadi

B. Dangdut Modern, Disco dan Popdut (Era 60an, 70an, 80an, 90an-2000)

Rhoma Irama
Elvy Sukaesih
Rita Sugiarto
Riza Umami
A.Rafiq
Mansyur S
Hamdan ATT
Meggy Z
Itje Trisnawati
Jacky Zimah
Herlina Effendi
Asmin Cayder
Latief Khan
Camelia Malik
Jaja Miharja
Jhony Iskandar
Ikke Nurjanah
Iis Dahlia
Mirnawati
Nais Larasati
Mirnawati Dewi
Mega Mustika
Machica Mochtar
Imam S Arifin
Nana Mardiana
Fazal Dath
Santa Hoky
Caca Handika
Asep Irama
Yulia Citra
Yusnia
Vety Vera
Titik Nur
Jotha RG
Ine Sinthya
Intan Ali
Irma Erviana
Cucu Cahyati
Yus Yunus
Abiem Ngesti
Mara Karma
Sona Orama
Puput Melati - (lagu hits : Kecil Kecil Cabe Rawit)
Dewi Purwati - (Lagu hits : Pak Pos)
Ayu Soraya - (lagu hits : Cuma Satu)
Indah Sundari (Lagu hits : Lukisan Cinta)
Santi Sartika - (Lagu Hits : Repro Sisa Sisa Cinta)
Cici Paramida - (Lagu hits : RT 5 RW 3)
Erie Suzan - (lagu hits : Mabuk Duit)
Lilis Karlina - (lagu hits : Goyang Karawang)
Venty Nur - (lagu hits : Kurang Bumbu)
Iis Ariska - (lagu hits: Racun Asmara)
Aas Ariska - (lagu hits : repro Mencari Alasan ft Iis Ariska)
Geby Parera - (lagu hits:Pembaringan Terakhir)
Ashraff - (lagu hits : Sharmila)
Basofi Sudirman - (lagu hits : Tidak Semua Laki-laki)
Rana Rani - (lagu hits: Terbelenggu)
Tutty Wibowo - (lagu hits : Hidup Di Antara Dua Cinta)
Murni Chaniago - (lagu hits: Emosi Diri)
Anis Fitria - (lagu hits : Aku Diam Bukan Tak Tahu)
Yunita Ababil - (lagu hits : Trauma)
Kristina - ( Lagu hits : Repro Jatuh Bangun)
Kity Adriani (Lagu hits : Birunya Cinta ft Dayu AG)
Irvan Mansyur (lagu hits : Sejengkal Tanah)
Iyeth Bustami (lagu hits : Laksamana Raja Di Laut)
Nada Soraya (lagu hits : Repro Malam Terakhir)
Nadi Baraka (lagu hits : repro Malam Terakhir)
Anis Marsela - Lagu hits : Amoy Goyang Dangdut
Hetty Sundjaya - Lagu hits : Aku Bukan Hidangan
Merry Andani  - Lagu hits : Dinding Pemisah
Vonny Sheila - Lagu Hits : Amboy Asyiknya
Helvy Maryand - Lagu Hits : Mas Joko
Yenni Eria - Cintaku Terbagi Dua
Amri Palu : Repro
Rama Aiphama : Repro
Nini Carlina : Lagu hits : Gantengnya Pacarku
Yoppi Latul : Lagu hits : Simalakama
Jeffry Bule : Lagu Hits : Itu Bibir Jangan Memble
Linda Carela : Lagu hits : Mendut Yang (Ayo Joget Sampai Pagi)
Baby Ayu : Lagu hits : Gara-gara
Mila Rosa : Lagu hits : Pacarku Mooy
Nia Lavenia : Lagu Hits : Cinta Lahir Batin (Pohon Pisang)
Ratna Anjani : Lagu Hits : Repro
Thomas Jorgy : Lagu hits : Sembagko cinta
.......
C. Era 2000an Dangdut Koplo dan Dangdut Remix, House dan Campursaridut

Salah satu artis Dangdut popouler di era Dangdut koplo, Clara Diandra

Alam - Top song : Mbah Dukun
Didi Kempot - Top Song : Stasiun Balapan
Sony Joss - Top Song : Sri Minggat
Cintya Sari - Top Song : Lautan Madu
Inul Daratista - Top Song : Masa Lalu
Uut Permatasari - Top Song : Putri Panggung
Juwita Bahar - Top Song : Buka Dikit Joss
Dewinta Bahar - Top Song : None
Anisa Bahar - Top Song : Repro Si Kerbo
Tiara Bahar - Top Song :
Wawa Marisa : Top Song : Repro Terlambat
Trio Macan : Top Song : Repro Iwak Peyek
Shinta Jojo : Top Song : Keong Racun
Ria Amelia : Top Song : SMS
Ade Irma : Top Song : Bang Toyib
Melinda : Top Song : Cinta Satu Malam
Ikka Bella : Top Song :Goyang Dombret
Erna Sari : Top Song : Kucing Garong
Aas Rolani : Top Song : Mabok Bae
Cucun Novia - Top Song : Waru Doyong
Hesty Aryatura - Top Song : Klepek-klepek
Nitha Thalia : Top Song : Bang Mandor
Ira Swara - Top Song : Repro Laguku
Agung Hercules - Top Song : Astuti
Ayu Ting Ting : Top Song : Alamat Palsu
Siti Badriah : Top Song : Bara Bare
Sazkia Gotik : Top Song : Satu Jam Saja
Mela Berby : Top Song : None
Melly Geboy : Top Song : None
Fitri Karlina : Top Song : ABG Tua
Julia Perez - Top Song : Aku Rapopo
Jenita Janet - Top Song : Direject
Sefti Sanustika
Clara Diandra - Top Song : Tresnomu Oplosan
Yuandri - Top Song : Secolek Dua Colek
Camel Petir - Top Song : Cuma Kamu Cin
Erni AB - Top Song : Mabuk Janda
Linda Momoy - Top Song : Bang Jali
2Unyu2 - Top Song : Masbuloh
Syaiful Jamil : Jangan Bilang Bilang
Duo Racun - Top Song : Sory Jack
Beniqno - Top Song : Repro Bunga dan Kumbang
Nassar KDI - Top Song : Gejolak Asmara
Lesti DAcademy - Top Song : Kejora
Subro DAcademy - Top Song : Bondolan
Cita Citata - Top Song : Sakitnya Tuh Disini
Duo Anggek - Top Song : Pacar Salah Sambung
Soimah - Top Song : Repro Oplosan
Anita Kemang - Top song : Nalangsa
Deny Cagur - Top Song : Goyang Bang Jali
Novy Ayla - Top Song : CAKA
Duo Walang Sangit : Top Song :
Via Vallen - Top Song : Selingkuh
Sodik Monata - Top Song : None
Brodin - Top Song : None
Lilin Herlina - Top Song : None
Wiwik Sagita - Top Song : None
Eny Sagita - Top Song : Ngamen
Ikif Kawazima - Top Song : Kapokmu Kapan
Trio Ubur-ubur - Top Song : Bapak Mana
Nurbayan - Top Song : Pokoke Joget
Duo Centil - Top song : Hidung Belang
Selvi Kitty - Top Song : Selfie
Demy Banyuwangi : Kanggo Riko

0 Response to "Nama-Nama Artis Dangdut Indonesia Terpopuler"

Posting Komentar